Posted by : Admeen Selasa, 28 Januari 2014

Well, kali ini sahabat Calon Pengusaha

saya akan memberikan sebuah contoh bagaimana proposal usaha roti

Roti adalah salah satu makanan rakyat yang kini mulai menggeser nasi sebagai makanan pokok dengan variasi roti mencapai ribuan jenis olahan dan rasa, menjadikan ceruk roti masih menarik untuk dijadikan sebagai usaha. 

perhatikan di Kompleks, desa atau di Kota Anda, seberapa banyak produsen roti lokal yang ada, coba dihitung apakah anda bisa bersaing dengan harga yang lebih kompetitif dan promosi yang lebih baik

bukan tidak mungkin Anda bisa menggeser Market Leader, bila anda serius dalam usaha ini. Tentu modal uang dan produk yang berkualitas adalah nomor Satu. Jangan Lupa PROMOSI, dengan promosi yang gencar dan intensive, berarti Anda sedang membangun Merek dan Brand di Masyarakat Anda, dan membuat produk Anda  semakin tampak Berkualitas tinggi.


Leave a Reply

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

Welcome to My Blog

Popular Post

Diberdayakan oleh Blogger.

- Copyright © Mind Pengusaha [MP] -Robotic Notes- Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan -